WISUDA Ke-II TK Misi Bagi Bangsa Rawa Kalong

Terima kasih yang sebesar-besarnya kembali kami ucapkan kepada semua pihak yang sudah terlibat dan mendukung berlangsungnya pendidikan TK MBB Rawakalong. Dan pada hari Kamis, 7 Juni 2012 sudah me-wisuda anak-anak didik untuk angkatan yang ke-II.