Puji Tuhan, oleh kemurahan Tuhan Tim Pelayanan Panti LRDII, hari ini Kamis, 19 Juli 2018 bisa melayani Opa2 dan Oma2 di PSTW 2 bersama Pdt. Lukas Reda (GKBI Misioner), PSTW PUM 5 Cengkareng dan Panti PSBG Belaian Kasih Pegadungan.